Rabu, 14 September 2016

Configurasi Routing RIP Mikrotik

Configurasi Routing RIP Mikrotik - RIP (Routing Information Protocol) merupakan salah satu jenis protocol routing berbasiskan algoritma Bellman Ford (sering di sebut algoritma distance vector). Rip masuk kedalam Interior Routing Protocol, dimana router dengan AS (autonomous system) yang sama yang dapat berkomunikasi dan berbagi informasi routing secara periodik. Masing-masing router akan mengirim informasi update informasi RIP yang di milikinya ke router tetangganya (neighbour network) masing-masing router juga mendengarkan update dari router tetangganya jika terjadi perubahan topologi maupun penambahan network.  Kemudian melakukan pemilihan jalur pengiriman data, dari jalur mana data tersebut paling bagus. Jalur yang di anggap paling bagus adalah jalur dengan hop paling sedikit (gateway dari router lainnya).


Perintah melihat routing RIP mikrotik

[admin@R1] /routing rip> pr
      distribute-default: never
     redistribute-static: no
  redistribute-connected: yes
       redistribute-ospf: no
        redistribute-bgp: no
          metric-default: 1
           metric-static: 1
        metric-connected: 1
             metric-ospf: 1
              metric-bgp: 1
            update-timer: 30s
           timeout-timer: 3m
           garbage-timer: 2m
           routing-table: main


Argument description routing rip ada beberapa buah yang umum di gunakan

  • redistribute-static = Redistribusi static route ke router tetangga
  • redistribute-connected - redistribusi koneksi router ke router tetangga
  • redistribute-ospf - Redistribusi pengetahuan router dengan OSPF ke router lain sebagai tetangganya
  • metric-static - metric, jarak tujuan merupakan static route.
  • metric connected - metric,